Jemput Bola, Penyampaian BLT -DD ke VI
Sepryan 30 Juni 2021 11:53:57 WIB
Candirejo, 30/06/2021. Pemerintah kalurahan Candirejo hari ini Rabu, 30 Juni 2021 melaksanakan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa bulan ke-Enam. Penyaluran bantuan langsung tunai tersebut disampaikan melalui protokol kesehatan ketat. Seluruh penerima bantuan dipastikan telah terpenuhi haknya sebagai penerima bantuan. Pada hari ini pun seluruh penerima manfaat telah mendapatkan bantuan langsung tunai. Bagi yang berhalangan hadir pun, pamong kalurahan beserta perwakilan Muskal siap menyampaikan bantuan tersebut. Seperti salah satu penerima bantuan yang tidak bisa hadir di balai kalurahan, dikarenakan ketidakmampuan untuk dapat hadir di balai kalurahan, pamong kalurahan beserta ketua BPK Candirejo jemput bola menyampaikan langsung bantuan tersebut. Kesigapan pemerintah kalurahan Candirejo tersebut sebagai wujud pelayanan prima dalam hal penyampaian bantuan langsung tunai.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PERATURAN KALURAHAN CANDIREJO NOMOR 5 TAHUN 2025 TENTANG RENCANA KERJA PEMERINTAH KALURAHAN TAHUN 20
- PERATURAN KALURAHAN CANDIREJO NOMOR 4 TAHUN 2025 TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN DESA NOMOR 2 TAHUN
- PENGUMUMAN HASIL UJIAN PAMONG KALURAHAN CANDIREJO
- PELAKSANAAN UJIAN PENGISIAN KAMITUWA KALURAHAN CANDIREJO
- PEMBENTUKAN TIM PENGUJI
- PEMBEKALON CALON KAMITUWA KALURAHAN CANDIREJO
- PENETAPAN CALON KAMITUWA KALURAHAN CANDIREJO















