CANDIREJO DESA WISATA

20 Mei 2016 16:29:06 WIB

Candirejo, adalah Desa dibawah pemerintahan Kecamatan Semin, Kabupaten Gunungkidul.

Sebuah Desa yang saat ini mulai menggali potensi untuk wilayahnya, yang salah satunya adalah sektor Pariwisata.

Obyek wisata Desa Candirejo mulai bermunculan di akhir tahun 2015 dan hingga saat ini masih ramai di kunjungi Wisatawan Lokal maupu luar Daerah. 

Keindahan Alam yang masih alami benar-benar menarik perhatian kalangan Remaja yang hobi dengan Wisata Alam di dukung dengan adanya Pembangunan TUGU BATAS PROPINSI dengan keindahan Tamannya sungguh menarik perhatian kalangan Remaja bahkan Dewasa untuk mengabadikan moment petualangan wisata mereka di Desa Candirejo, utamanya di TAMAN BATAS PROPINSI tersebut.

 

Wisata Desa Candirejo di awali dari inisiatif warga utamanya Karang Taruna  Padukuhan dimana terdapat Obyek Wisata Tersebut.

Kami Nanti Kunjungan anda :

1. SITUS PURBAKALA "CANDI RISAN "

    Di Padukuhan Candi, Candirejo, Semin, Gunungkidul

2. TELAGA BIRUKU Dan " WATU PAYUNG "

    Di Padukuhan Ngentak, Candirejo, Semin, Gunungkidul

3. AIR TERJUN BANYURIPAN

    Di Padukuhan Pucung, Candirejo, Semin, Gunungkidul

4. AIR TERJUN CURUP

    Di Padukuhan Bangunsari, Candirejo, Semin, Gunungkidul

5. Bukit " PRANGKOKAN" Gunung Ngrejeng

    Di Padukuhan Sumber, Candirejo, Semin, Gunungkidul

Komentar atas CANDIREJO DESA WISATA

tomiTR 20 Mei 2016 19:02:01 WIB
Potensi daerah-daerah seperti ini harus terus dikembangkan, agar banyak menarik wisatawan lokal. Bravo!!!!

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Link Download

https://web.facebook.com/groups/1697917560469113/files/