Disambut Hangat , Tamu Dari Kemendes Tinjau Bumdes
Sepryan 27 April 2022 19:09:00 WIB
Kegiatan bumdesa hari itu sungguh beda, mendapat kunjungan dari kementerian desa adalah salah satu peristiwa bersejarah bagi keberadaan bumdesa Candirejo. Hal ini tentunya menjadi salah satu tanda eksistensi bumdesa Candirejo diakui. Selama hamper tiga tahun mencoba berbaga cara untuk membangkitkan gairah kemajuan, akhirnya pada hari itu juga tamu dari kementerian desa berkunjung. Kunjungan tersebut dalam rangka verifikasi dan tinjauan lapangan atas usulan yang masuk berkaitan dengan pengembangan wisata Candirejo. Dalam hal ini, ada pengajuan pengembangan wisata dari padukuhan bangunsari berupa pengadaan taman kuliner serta area bermain. Keberadaan tamu dari kememdes disambut hangat oleh pak lurah, beserta tim desa wisata. Semoga kelak, segala program segera terwujud demi kemajuan Candirejo.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENYALURAN BLT-DD BULAN JUNI TAHUN 2025 KALURAHAN CANDIREJO
- PEMBINAAN KADER KESEHATAN POSYANDU DAN REMAJA KALURAHAN CANDIREJO
- MUSIBAH KEBAKARAN DI PADUKUHAN NGELO KALURAHAN CANDIREJO KAPANEWON SEMIN
- PENANDATANGANAN AKTA PENDIRIAN KOPERASI DESA MERAH PUTIH KALURAHAN CANDIREJO
- MUSKALSUS PEMBENTUKAN KOPERASI DESA MERAH PUTIH KALURAHAN CANDIREJO
- PENYALURAN BLT DD BULAN MEI 2025 KALURAHAN CANDIREJO SEMIN
- PELATIHAN DIGITAL MARKETING BUMKAL NAWACHITRA KALURAHAN CANDIREJO KAPANEWON SEMIN