Gelora Bolavoly Candirejo
Dinar 31 Mei 2022 17:33:18 WIB
Ada beragam jenis olahraga yang cukup banyak diminati setiap orang misalnya saja jogging, senam, yoga, ataupun berenang. Namun jika kalian ingin melatih ketangkasan otot lengan dan kaki salah satunya yang bisa menjadi pilihan adalah olahraga volley. Apapun jenis olahraganya pastinya menawarkan beragam manfaat bagi kesehatan. Selain kebugaran jasmani, terkadang saat melakukan olahraga dapat memunculkan ide dan inspirasi. Salah satu olahraga yang saat ini begitu digemari khususnya masyarakat kalurahan Candirejo adalah bola voly. Beberapa tanda kebangkitan semangat olahraga ditandai dengan diadakannya berbagai turnamen dan pertandingan. Selama pandemic praktis tidak ada kegiatan positif memupuk minat dan bakat. Pada masa-masa saat ini ketika pandemic sudah tidak separah beberapa tahun yang lalu, maka gelora olahraga mulai menggebu. Yang terdekat adalah padukuhan Pucung yang sukses menyelenggarakan turnamen voly. Tampil sebagai juara yakni tim padukuhan lemahbang setlah mengalahkan lawannya di final. Kegiatan ini tentunya menjadi penanda semangat perbolavolyan Candirejo yang tak surut bahkan terus maju.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Cuaca Pengaruhi Omzet Usaha
- Pemerintah Kalurahan Candirejo Salurkan BLT DD Tahun 2024
- Penyaluran Bantuan Pangan CPP Alokasi Bulan Maret
- Persiapan Pemilahan SPPT PBB P-2 2024
- Penyerahan Akta Kematian di Padukuhan Candi
- Forum Aspirasi Keistimewaan Tahun 2026
- Malam Tirakatan Peringatan Hari Jadi ke 269 Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2024