Artikel Terkini

  • Penjual Kenthongan Laris Manis

    07 Mei 2020 19:10:44 WIB Dinar
    Penjual Kenthongan Laris Manis
    Musim penuh kewaspadaan seperti ini penuh dengan ancaman disana sini.Banyaknya angka kriminalitas membuat masyarakat resah.Akhirnya ronda pun kembali digencarkan.Setiap rumah memperketat penjagaan dengan sarana yang diupayakan.Salah satunya adalah Kentungan,Alat pukul yang memperkeras bunyi.Beberapa... ..selengkapnya

  • Cerita Bersambung Dari Calon Pujangga dari Dukuh Sumber

    06 Mei 2020 20:04:19 WIB Dinar
    Cerita Bersambung Dari Calon Pujangga dari Dukuh Sumber
    Bagi pecinta sastra, pengelola Sistem Informasi Desa menyediakan kolom baru bagi warga yang memiliki potensi dibidang sastra. Berikut ini kami sampaikan satu karya dari Rina Yunitasari, Mahasiswi Padukuhan Sumber. KISAHKU BERSAMA GURUKU Karya: Rina Yunitasari   Perlahan kumenatap senja dengan s... ..selengkapnya

  • Penantian Caping

    06 Mei 2020 19:56:43 WIB Dinar
    Penantian Caping
          Penantian Caping ( Karya Dinar Kameswara ) Bagai getaran rindu mengigil kalbu Menyeruak dalamnya cinta dibalut kerja Ada banyak cerita diladang penuh harapan Petani dengan capingnya      Kini hujan jarang terjadi      Petani pun malu dan rindu  ... ..selengkapnya

  • Hujan Datang, Petani Senang

    06 Mei 2020 19:52:13 WIB Dinar
    Hujan Datang, Petani Senang
    Bagai doa yang terkabulkan, setelah lama tidak turun hujan para petani begitu senang akhirnya hujan turun dengan lebatnya. Cuaca sejak sore hari yang mendung membuat harapan petani akan air membumbung tinggi. Selang beberapa saat kemudian, hujan turun begitu lebatnya. Sawah yang tadinya mengering, k... ..selengkapnya

  • Koordinasi Program BLT Dana Desa

    06 Mei 2020 19:47:21 WIB Dinar
    Koordinasi Program BLT Dana Desa
    Program Bantuan Langsung Tunai melalui dana desa segera dicairkan. Pemerintah desa Candirejo telah melakukan kesiapan dan persiapan dalam bentuk koordinasi dalam rangka mematangkan data penerima BLT. Hari ini, kembali dilaksanakan koordinasi di balai desa untuk menyiapkan segala hal agar bantua lang... ..selengkapnya

  • Sedia Jimpitan Tiap Rumah untuk Ronda

    05 Mei 2020 20:25:43 WIB Anisa Uviyati
    Sedia Jimpitan Tiap Rumah untuk Ronda
    Ronda yang dilaksanakan setiap malam membuat warga harus selalu menyedihkan makan ringan atau setidaknya kopi untuk para peronda. Setiap malam peronda bisa keliling 2-3 kali selain hanya duduk-duduk di pos kampling. Sehingga membuat warga mengemukakan ide demi kenyamanan peronda dan warga disetiap d... ..selengkapnya

  • Koordinasi Demi Jalinan Komunikasi

    05 Mei 2020 19:18:37 WIB Dinar
    Koordinasi Demi Jalinan Komunikasi
    Koordinasi dari instansi terkait melalui perwakilan pendampingan dan kelancaran komunikasi selalu dilakukan oleh pemerintah desa Candirejo. Hari ini, kantor kelurahan desa Candirejo mendapat kunjungan dalam rangka koordinasi dari Bhabinsa dan Bhabinkantibmas serta pendamping desa. Kehadiran beliau b... ..selengkapnya

  • Penyemprotan Kembali Kantor Desa Candirejo

    05 Mei 2020 19:17:00 WIB Dinar
    Penyemprotan Kembali Kantor Desa Candirejo
    Kegiatan pencegahan terus dilakukan tanpa henti oleh pemerintah desa Candirejo. Hari ini, pemerintah desa melaksanakan penyemprotan disinfektan sekitar lingkungan balai desa. Hal ini sebagai upaya nyata untuk terus menjaga kualitas pencegahan jangan sampai menurun.Keadaan yang semakin tidak menentu ... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Link Download

https://web.facebook.com/groups/1697917560469113/files/